Kab Tasikmalaya, Kabartasikutara.com – Akibat hujan deras yang disertai angin kencang yang terjadi beberala hari yang lalu mengakibatkan pohon besar yang di dekat jaringan listrik milik PLN ULP Karangnunggal UP3 Tasikmalaya roboh.
Sehingga mengakibatkan pasokan listrik ke pelanggan terganggu, sehingga terjadinya pasokan listrik ke pelanggan di beberapa wilayah mengalami padam.
Miftahuts Tsani Manager PLN ULP Karangnunggal menjelaskan, akibat tumbang yang menimpa jaringan listrik di wilayah kerja PLN ULP Karangnunggal mengakibatkan listrik di wilayah Neglasari Pancatengah mengalami padam. Ucapnya. Jum’at, 19/4/2024