Di Bangunnya Posyandu, Mudah Mudahan Menjadi Dampak Manfaat Untuk Masyarakat Kampung Jamana

Kab Tasikmalaya, Kabartasikutara.com – Pemerintahan Desa Sukaratu Kecamatan Sukaresik Kabupaten Tasikmalaya tengah serap bantuan Dana Desa ( DD ) tahap 1 TA 2024, yang dialokasikan terhadap pembangunan posyandu.

Dana yang dialokasikan sebesar 120.000.000 juta , dengan Volume 4×6 M. Pembangunan tersebut yang berlokasi di Kp jamana Desa sukaratu Kecamatan Sukaresik.

“Ketua LPM Desa Sukaratu Wahyu mengatakan, Dana Desa yang turun ke Desa kami sudah di terima dan sudah di alokasikan untuk pembangunan posyandu dengan besaran biaya 120 juta”Ucapnya.

Selain itu kata Wahyu, mudah mudahan kedepannya dengan dibangunnya posyandu menjadi dampak manfaat untuk masyarakat banyak khususnya untuk masyarakat Kampung Jamana, harapnya

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *