Pemdes Banyuresmi Laksanakan Pembangunan Sarana Pembuangan Limbah Cair Rumah Tangga

  • Whatsapp

Kab. Tasikmalaya, kabartasikutara.com — Pemerintah desa Banyuresmi melaksanakan pembangunan sarana pembuangan limbah cair rumah tangga yang bertempat di Kp. Bunter RT 02/05 desa Banyuresmi kecamatan Sukahening. Adapun pembangunan tersebut untuk meningkatkan sanitasi dan kesehatan masyarakat.

Kepala Desa Banyuresmi Dadan Ruswanda melalui sekretaris desa Dede Hendiana mengatakan, proyek tersebut merupakan bagian dari upaya pemerintah desa Banyuresmi untuk memperbaiki infrastruktur di wilayah kedusunan dan juga untuk mengurangi pencemaran lingkungan, sehingga kesehatan masyarakat dapat terus meningkat dan terus terjaga, katanya. Kamis (28/03/2024).

Read More

Related posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *