“Adapun harapannya, seluruh muda-mudi desa Geresik dapat termotivasi untuk terus berinovasi dan turut serta dalam membangun desa Geresik khususnya dan umumnya membangun kabupaten Tasikmalaya,” harap Taufik Rohman.
Dirinya juga menambahkan, dengan menjadi juara kameumeut pada ajang Moka, semoga semangat gotong royong untuk membangun desa dan untuk kemajuan kabupaten Tasikmalaya juga Republik Indonesia terus tertanam dalam jiwa muda-mudi sebagai generasi penerus bangsa ini, tambahnya.
(Randi)